Abdilah.net – 9 Cara Menambah RAM HP 2 GB Menjadi 4 GB Untuk Segala Merk HP. Saat penyimpanan HP penuh dan RAM HP Cuma berukuran 2 GB Anda pasti bertanya-tanya “adakah cara menambah RAM HP 2 GB menjadi 4 GB?. Pertanyaan ini pasti muncul sebab RAM termasuk komponen paling penting dari sebuah smartphone. Di baigian RAM, data dari sebuah HP baik berupa file atau aplikasi tersimpan.
Tersedia berbagai cara alternatif dalam menambah RAM HP dari berbagai merk smarthphone, baik itu Samsung, Xiaomi, Oppo, Vivo dan merk lainnya, asal masih Smartphone model android. Adapun cara-caranya akan jelaskan dijelaskan lebih detail sebagai berikut.
Apa itu RAM?
Sebelum melangkah lebih jauh, sebaiknya Anda mengetahui pengertian RAM lebih dahulu.
RAM adalah singkatan Random Acces Memory yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan dan proses data yang berguna mempercepat proses dan transfer data.
Artinya, sebuah perangkat lunak seperti HP, laptop dan sejenisnya yang memiliki RAM dengan kapasitas besar akan mempunyai kinerja bagus dalam pemakaian sebab punya daya simpan data yang besar.
Cara Menambah RAM HP 2 GB Menjadi 4 GB
Menambah RAM pada HP sangat diperlukan berbagai pengguna smartphone, khususnya para pengguna android.
Sayangnya, RAM HP android tidak dapat diganti dan dilepas komponennya seperti RAM laptop dan sejenisnya. Di laptop, apabila RAMnya kecil Anda dapat membeli dan mengganti RAM dan SSD yang lebih besar tetapi hal ini tidak berlaku di perangkat lunak seperti HP anda tablet.
Kendati demikian, Anda tidak perlu khawatir karena dapat mengakalinya dengan berbagai cara. Berikut tersedia beberapa cara menambah RAM HP 2 GB menjadi 4 GB atau lainnya yang dapat anda lakukan agar dapat menghemat biaya dan tidak membeli HP baru.
Berikut adalah cara menambah RAM HP menjadi lebih besar:
1. Cara menambah RAM HP dengan disable aplikasi bawaan
Cara menambah RAM HP yang pertama adalah dengan unistall aplikasi bawaan yang tersedia di berbagai merk smarpthone android baik Oppo, Samsung, Vivo, Xiaomi dan sejenisnya.
Aplikasi bawaan HP yang dihapus mampu meringankankan kinerja HP dan menambah banyak ruang RAM HP. Adapun caranya bisa Anda atur di bagian pengaturan.
- Pergi ke menu pengaturan
- Pilih kategori aplikasi
- Cari aplikasi bawaan android
- Klik Disable dan OK
2. Hapus Aplikasi
Selanjutnya hapus beberapa aplikasi telah diunduh dan jarang Anda gunakan. Dengan menghapus aplikasi yang mubadzir ruang penyimpanan HP lebih banyak tersedia dan mempermudah kinerja HP. Khususnya aplikasi yang berjalan di latar belakang sangat menyita kinerja dan ruang sebuah HP.
Sebab aplikasi sangat menyita ruang penyimpananan HP, oleh karena itu sebaiknya Anda sebagai pengguna cukup mendownload dan memakai aplikasi yang memang penting saja supaya tersedia banyak ruang kosong untuk penyimpanan.
3. Jangan gunakan widget dan live wallpaper
Widget dan live wallpaper yang digunakan pada HP sangat mempersulit mobilitas HP dan mengurangi ruang penyimpanan. Caranya sangat mudah.
- Masuk ke pengaturan
- Klik tampilan atau appearance
- Matikan dan pilih seperlunya
Dengan menggunakan seperlunya Anda sudah melakukan cara menambah RAM HP dengan optimal dan tampilan HP yang sederhana punya pengaruh akses yang lebih cepat dan mengurang operasi aplikasi.
Memang cara tersebut tidak menambah RAM HP dari 2 GB menjadi 4 GB tetapi cara tersebut dapat mengurangi kinerja HP Anda.
4. Menambah ruang penyimpanan dengan Kartu SD
Dengan memasang kartu SD, ruang penyimpanan di HP anda akan memiliki ruang penyimpanan eksternal.
Pilih kartu SD dengan benar untuk menambah RAM HP 2 GB menjadi 4 GB supaya memperoleh kinerja yang lebih baik. Ruang penyimpanan dari kartu SD saat telah dipasang akan dialihfungsikan menjadi penyimpanan RAM ponsel.
- Pasang kartu SD (yang asli) dengan penyimpanan minimal 4 GB
- Download Roehsoft RAM Expander (SWAP)
- Operasikan aplikasi
- Swap kartu SD menjadi RAM
5. Menambah RAM HP dengan aplikasi Smart Booster
Cara menambah RAM HP 2 GB menjadi 4 GB yang dapat anda lakukan selanjutnya adalah dengan mengunduh aplikasi Smart Booster.
Aplikasi ini berguna untuk mengoptimalkan RAM HP karena mampu mematikan kinerja yang tidak berguna dan Anda tidak perlu repot-repot root HP untuk mengoperasikannya.
- Download Smart Booster
- Buka aplikasi
- Klik Ram Boost dan gunakan mode Aggresive
- Klik Mulai Sekarang
- Tunggu hingga selesai
6. Mengoptimalkan kinerja aplikasi RAM Booster
Sebagai bagian dari aplikasi terbaik di bidang membersihkan sampah dan meningkatkan kecepatan RAM, aplikasi Smart Booster harus dimanfaatkan dalam menambah RAM HP.
Cara pemakaiannya sangat mudah, Anda hanya perlu mendownload lalu tersisa menjalankan dengan mengklik tulisan scan. Maka aplikasi akan menganalisis secara otomatis sampah-sampah yang berada dalam smarthphone dan menonaktifkan secara otomatis kinerja aplikasi yang tidak penting.
Kemudian ruang penyimpanan akan menambah RAM HP meski tanpa melakukan root.
7. Menggunakan aplikasi control extreme pro
Control Extreme Pro punya fungsi yang sama dengan dua aplikasi di atas yakni mampu menghapus file-file sampah yang membuat menambah ruang penyimpanan.
Untuk menggunakannya Anda dapat menggunakan beberapa tool seperti salah satunya menandai salah satu aplikasi untuk tidak dijalankan.
8. Menggunakan Swapper
Cara menambah RAM HP 2 GB menjadi 4 GB berikutnya hanya bisa dilakukan untuk HP root. Caranya adalah dengan menggunakan Swapper RAM HP anda akan bertambah hingga 4 GB. Berikut cara penggunaannya:
- Siapkan dan Masukkan kartu SD berukuran minimal 4 GB
- Unduh aplikasi Swapper for Root
- Buka dan klik tulisan Enable
- Klik Choose swap file location dan pilih Kartu SD
- Pilih kapasitas swapnya
- Klik Create Swap Memory
- Terakhir akan terjadi booting secara otomatis setelah prose penambahn RAM selesai.
9. Pasang Custom ROM
Langkah terakhir dari cara menambha RAM 2 GB menjadi 4 GB adalah mengunduh customer ROM yang bermerk sama dengan HP Anda.
Terdapat berbagai macam custumer ROM yang dapat Anda gunakan tetapi customer ROM yang berukuran kecil saja sudah mampu meningkatkan performa karena sudah disertai RAM Booster bahkan sudah mengusung UI sederhana atau minimalis.
Demikian adalah beberapa cara yang dapat anda terapkan untuk mengatasi HP yang kapasitas penyimpanan atau RAM kecil. Memang tidak ada cara menambah RAM 2 GB menjadi 4 GB dengan mengganti komponennya seperti laptop.
Namun setidaknya cara-cara diatas adalah solusi alternatif menambah RAM di berbagai merk HP android seperti Oppo, Vivo, Samsung, Xiaomi, Realme dan merk lainnya. Jika Anda bersikukuh mencari cara menambah RAM HP dengan mengganti hardwarenya seperti laptop dan sejnisnya Anda tidak akan menemukan toturial tersebut dimanapun.
Sebab cara menambah RAM di HP sangat berbeda dengan laptop dan solusi umum untuk menambah RAM di HP sudah dijelaskan dengan detail diatas. Berbijaklah dalam menggunakan HP dan download aplikasi seperlunya saja.